DARI PAPAN BUNGA MENJADI SARJANA

                                     DARI PAPAN BUNGA MENJADI SARJANA
Pada artikel kali ini saya ingin berbagi tentang kisah seorang teman. Dari mulai sekolah di STM ( Sekolah Tekhnologi Menengah ) ia telah berkecimpung di usaha papan bunga. Alkisah... usaha papan bunga dia dapat dari abangnya yang bekerja di sebuah florist di Medan . Abangnya ini bekerja sebagai perangkai juga pengantar papan bunga.Usai sekolah , teman saya ini membantu abangnya bekerja di florist. Tanpa terasa waktu pun berjalan lamban dan pasti. Sehari demi sehari menjadi seminggu dan berbulan - berbulan dia merutinitaskan pekerjaan ini. Akhirnya dari pekerjaan membantu abangnya dia bisa mengumpulkkan uang untuk membeli satu unit becak bekas dan dua buah papan bunga baru. Setelah tamat dari STM dia merasa bingung ingin meneruskan ke mana. Keinginannya besar ingin meneruskan kuliah di Salah satu perguruan tinggi di Medan. Tetapi dia juga bingung untuk mendapatkan biaya kuliah dari mana ? Berdasarkan saran dari abangnya dia membuat usaha papan bunga, jasa pengahantaran papan bunga dan ia juga menerima jasa merangkai papan bunga. Semuanya dia lakukan secara freeline. Dia mengerjakan itu si sela - sela waktu kuliahnya.
Tanpa terasa waktu berlalu dan kini dia menjadi seorang sarjana Tekhnik yang mandiri.
Sebuah tauladan dan inspirasi bagi kita
Semoga bermanfaat


Joel Medan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

🙋Mau buat papan bunga sendiri 👍? Cari tau dulu cara buatnya dan berapa biayanya .🚛

CARA MEMBUAT RANGKA PAPAN BUNGA VERSI ANNISA FLORIST | 081279031701 hp /wa

Cara bisnis papan bunga ( CARA MERANGKAI HURUF DI PAPAN BUNGA MEDAN )